Kacha Kembali Hadir Suguhkan Single Baru Berjudul Katakan Sayang

0
450
Kacha Band - katakan sayang

Sebelumnya Kacha sudah merilis single berjudul Maafkanlah dan Setia Untukmu. Kali ini mereka hadir dengan menyuguhkan rilisan terbaru dengan judul Katakan Sayang.

Lagu ini menceritakan kisah dua sejoli yang saling mencintai, tapi mereka enggan untuk mengungkapkan perasaan cinta karena rasa malu, dan akhirnya terciptalah lagu Katakan Sayang. Dimana kisah ini relate dengan banyak orang yang mengalami, ketika setiap orang yang sedang jatuh cinta malu mengungkapkan perasaan sehingga menggunakan media lain untuk mengutarakannya, dan salah satu nya lewat lagu.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.